Rotasi Bumi dan Revolusi Bumi

Assalamu ‘alaikum sobat, pada postingan kali ini saya akan membahas gerak bumi. Sebagaimana kita ketahui gerak bumi itu dibagi menjadi 2, yaitu Rotasi Bumi dan Revolusi Bumi. Ingin tahu lebih dalam mengenai kedua gerak bumi tersebut? solusinya adalah dengan membaca coretan coretan dibawah inii hehehee :D, Selamat membaca sobaat

1. Rotasi Bumi

Rotasi bumiRotasi Bumi adalah gerak perputaran bumi pada porosnya. Dalam sekali rotasi bumi membutuhkan waktu 23 jam 56 menit 4 detik atau dibulatkan menjadi 24 jam (1 hari).  Bumi berputar dari barat ke timur atau jika dilihat dari utara bumi berputar berlawanan dengan arah jarum jam. Kecepatan bumi dalam berotasi berbeda beda pada setiap tempat, semakin dekat ke kutub maka kecepatannya makin rendah. Baca lebih lanjut